Tips cara aman bermain di warnet

0 pendepatmu
Jika anda seorang netter atau pengguna warnet,Maka sebuah email dan password akan sangat berharga.Apa yang terjadi jika anda mengetahui bahwa email atau FB mungkin juga Twitter anda di hack oleh hacker? Marah kesel dan sebagainya pasti ada di benak kamu. Hacker memanfaatkan kelemahan kamu dalam menggunakan komputer dan mengamankan akun aku pribadi kamu. Jika kamu ingin semua akun kamu aman coba anda lakukan tips di bawah ini jika anda bermain di warnet.


  • Jika kamu membuat sebuah email usahakan membuat pertanyaan pengamanan yang tidak banyak orang tahu, seperti nomer KTP, Nomer SIM, tanggal pernikahan atau yang lainnya.
  • Gunakan kombinasi huruf besar dan kecil spasi jika di perbolehkan dan simbol simbol yang lain.
  • Tambahkan alamat email alternatif jika anda memiliki alamat email yang lain.
  • Jangan jawab pertanyaan pengamanan dengan jawaban yang tidak ada hubungannya dengan pertanyaan itu sendiri.
  • Jika anda memiliki beberapa email, gunakan satu email yang anda gunakan sebagai master dan setting supaya semua email diteruskan ke email master.

5 tips diatas cukup membantu saya dalam mengamankan seluruh akun yang saya miliki di internet tetapi tidak mustahil jika suatu saat saya lengah hacker akan beraksi. Selamat mencoba

Leave a Reply

Dilarang COPAS ( Copy Paste ), saya harap anda bisa mengerti. Tapi saya tidak melarang COPAS ( Copy Paste ) asal dengan satu syarat, Anda harus izin kepada saya melalui komentar dan berikan alamat sumbernya. Bagi anda yang jujur, saya akan memberi bantuan kepada blog anda agar pengunjung/stastik banyak. Terimah kasih atas perhatiaannya. Semoga Bermanfaat

Salam : RIZKY RAHMATULLAH